Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2019

Tanaman Refugia Sebagai Tempat Hidup Musuh Alami Sementara

Gambar
Dear, teman-teman tahukah kalian? Kalau musuh alami tanaman saat ini semakin berkurang, siapakah musuh alami itu? Musuh alami itu yaitu seperti capung, kepik, jangkrik, semut, kembang semah, laba-laba. Nah dari semua jenis binatang serangga yang ada saat ini jumlahnya berkisar 957.00 jenis. Serangga-serangga itu sudah jarang kan kita temui saat ini. Lalu, apa yang menyebabkan musuh alami itu berkurang yaitu karena penggunaan pestisida kimia yang berlebihan. Usaha pengendalian hama tersebut semata-mata hanya ditujukan untuk memusnahkan organisme pengganggu tanaman tanpa memperhatikan kaidah-kaidah ekologi seperti keseimbangan dan kestabilan ekosistem. Faktor kehidupan hama sangat dipengaruhi oleh berbagai faktor diantaranya siklus hidup, kesbuburan dan faktor-faktor luar fisik, faktor makanan dan faktor hayati. Lalu bagaimana cara memodifikasi lingkungan yang bertujuan meningkatkan peranan musuh alam yang bisa dilakukan antara lain : 1. Melalukan pembajakan, pengeringa